Akibat Makan Makanan dan Minuman Haram
Makanan dan minuman haram, selain dilarang oleh Allah, juga mengandung lebih  banyak mudlarat (kejelekan) daripada kebaikannya. Hasil haram meskipun banyak, namun  tidak barokah atau cepat habis dibandingkan yang halal dan barokah. Dan juga makan haram merugikan orang lain yang tidak mengetahui hasil dari perbuatan haram itu. Sehingga teman, kerabat iktu terkena getahnya. Dan juga yang mencari rezeki haram tidak tenang dalam hidupnya apalagi dalam jumlah bayak dan besar karena takut diketahui dan mencemarkan nama baiknya dan keluarga sanak familinya.
 Ada beberapa mudlarat atau akibat lainnya, yaitu :
1)      Doa yang dilakukan oleh pengkonsumsi makanan dan minuman haram, tidak mustajabah (maqbul).
2)      Uangnya banyak, namun tidak barokah, diakibatkan karena syetan mengarahkannya kepada kemaksiatan dengan uang itu.
3)      Rezeki yang haram tidak barokah dan hidupnnya tidak tenang.
4)      Nama baik, kepercaan, dan martabatnya jatuh bila ketahuan.
5)      Berdosa, karena telaha malanggar aturan Allah
6)      Merusak secara jasmani dan rohani kita.

0 komentar:

Posting Komentar